Sobat Ambyar
Saya baru tahu penyanyi Jawa ber-genre “campursari” bernama Didi Kempot tahun 2019, setelah beliau viral hingga diundang ke berbagai acara di televisi. Termasuk pula dibuatkan konser khusus oleh dua stasiun […]
Saya baru tahu penyanyi Jawa ber-genre “campursari” bernama Didi Kempot tahun 2019, setelah beliau viral hingga diundang ke berbagai acara di televisi. Termasuk pula dibuatkan konser khusus oleh dua stasiun […]
Hari ini saya meluangkan waktu bersama istri untuk menonton film yang dibintangi oleh aktor favorit istri saya: Dwayne Johnson. Judul filmnya “Black Adam” (2022). Ini sebenarnya sebuah kegiatan yang sangat […]
Sebagian besar status FB friends yang menyinggung karakter fiktif tersebut keliru, salah paham atau misleading. Malah, saya duga beberapa di antaranya cuma ikut-ikutan saja biar terlihat update kekinian, padahal belum […]
“Avengers: Endgame” & Indonesia Tenang, tulisan ini bukan spoiler. Malah bisa jadi masuk genre “cocoklogi”. Yah… Sekedar pemikiran inilah yang saya renungi pasca menyaksikan film itu. Seringkali saya heran, kenapa […]
Multiverse (1) Catatan Awal: Tulisan ini bukan tentang spoiler film “Avengers: Infinity War” (2018), walau terinspirasi darinya. Jadi, Prof. Hilman Fajrian tidak perlu sampai memblokir account Facebook saya ini. 😉 […]
Seakan “mestakung”, tengah malam tadi ada film tayang di GTV berjudul “I Am”. Film produksi tahun 2010 ini dokumenter. Sebagai penikmat serius sekaligus kritikus film amatiran, saya terkejut tidak tahu […]
Hari Film Nasional, Presiden Jokowi Akan Hadiri FILARTC 2017 Oleh Puput Puji Lestari pada 27 Mar 2017, 20:42 WIB Bintang.com, Jakarta Bulan Maret adalah bulannya dunia perfilman tanah air. […]
Kalender sudah berganti. Kita terus bergerak maju. Apa yang sudah berlalu tak bisa kembali diulangi. Waktu berjalan linear. Betulkah begitu? Meski cuma tahu sepintas saja dari karya seni budaya […]
Film sekuel ketiga dari serial franchise film Captain America sudah tayang di Indonesia sejak 27 April 2016 lalu. Film pembuka dari serial milik Marvel Marvel Cinematic Universe ini bahkan sudah […]
Film yang konon paling ditunggu di 2016 ini akhirnya rilis juga. Tayang secara resmi di seluruh jaringan bioskop tanah air pada hari Kamis, 28 April 2016, dalam dua hari film […]
Di awal tahun 2016 ini, saya ingin mengajak kita semua untuk menikmati “putar ulang 2015”. Ini adalah tradisi dari situs berbagi video Youtube untuk membuat video parodi dari berbagai video […]
Lagu ini adalah Original Sound Track (OST) dari film Fast & Furious 7. Dibuat dan dinyanyikan untuk mengenang Paul Walker, pemeran Brian O’Conner dalam serial franchise film tersebut. Kebetulan, film […]
Setelah berita jatuhnya pesawat TNI AU hari Minggu (20/12) lalu, kemarin terbetik kabar seorang pilot maskapai penerbangan nasional tertangkap tengah “nyabu”. Bersamanya, ada seorang pramugari, seorang pramugara dan seorang ibu […]
Meski sudah ratusan kali jadi pembicara, tetapi baru kali ini saya jadi pembicara di bidang perfilman. Atas undangan inisiator KOPI Ir. Fachrul Muchsen yang akrab dipanggil Arul, hari Senin (7/12) […]
Seperti saya tuliskan sebelumnya, pada hari Kamis (26/11) saya bergabung di sebuah komunitas bernama KOPI. Ternyata Ir. Fachrul Muchsen yang akrab dipanggil Kak Arul langsung “tancap gas”. Baru saja pekan […]
Semalam, digelar ajang penganugerahan pemenang Festival Film Indonesia 2015. Ajang tertinggi penghargaan bagi insan perfilman Indonesia ini dimulai tahun 1955, tetapi baru diadakan teratur sejak 1973. Pada tahun 1992 sempat […]
Untuk pertama kalinya saya hadir dalam diskusi di bidang perfilman. Meski sejak 2007 sudah menulis resensi film yang masuk dalam kajian perfilman sub-bidang kritik film, dan juga punya situs sendiri […]